Dengan strategi tersebut, Yani Subekti Permana berhasil terpilih dan menambah kursi PPP di DPRD Kota Banjar untuk periode 2024-2029.
"Dengan terpilihnya saya, PPP mendapatkan tambahan 1 kursi di DPRD Banjar. Semoga saya dapat menjalankan amanah ini dengan baik sebagai wakil rakyat," ucapnya.
Dari 30 caleg terpilih tersebut, 19 di antaranya merupakan petahana, sementara 11 lainnya adalah wajah baru.
Berikut adalah daftar caleg petahana yang berhasil terpilih:
1. Dadang Ramdhan Kalyubi (Golkar) 3.198 suara.
2. Sutopo (Golkar) 3.501 suara.
3. Sudarsono (Golkar) 2.685 suara.
4. Tata Muhtaruddin (Golkar) 2.638 suara
5. Ade Komara (Golkar) 1.863 suara
6. Hartono (Golkar) 1.962 suara
7. Rossi Hernawati (Gerindra) 1.685 suara
8. Jojo Juarno (Gerindra) 2.321 suara
9. Sutarno (Gerindra) 2.505 suara
10. Tri Pamudji Rudianto (PDIP) 1.897 suara
11. Dalijo (PDIP) 2.384 suara
12. Ating (PDIP) 1.708 suara
13. Cecep Dani Sufyan (PKS) 1.358 suara
14. Gun Gun Gunawan (PKB) 1.576 suara
Editor : Asep Juhariyono