get app
inews
Aa Text
Read Next : Acara Ngaliwet dan Makan Bareng Warga di Cianjur Bubar Gegara Hujan Turun, Netizen: Jadi Kuah Liwet

Benarkah Situs Gunung Padang sebagai Piramida Tertua di Dunia? Ini Kata Peneliti

Senin, 13 November 2023 | 11:36 WIB
header img
Benarkah Situs Gunung Padang sebagai Piramida Tertua di Dunia? Ini Kata Peneliti: Foto: Archaeological Prospection

Lebih rinci, peneliti menemukan jejak berbagai upaya dari berbagai periode waktu, membentuk struktur yang kompleks. Awalnya, pembangun mengukir bentuk di puncak gunung berapi yang sudah mati. Beberapa ribu tahun kemudian, sekitar tahun 7900 hingga 6100 SM, kelompok lain menambahkan lapisan batu bata dan kolom batu.

Selanjutnya, kelompok lain menambahkan lapisan tanah ke bagian bukit, menutupi beberapa pekerjaan sebelumnya. Antara 2000 hingga 1100 SM, kelompok lain menambahkan lebih banyak lapisan tanah atas, terasering batu, dan elemen lainnya.

Peneliti juga menemukan jejak kemungkinan adanya ruang tersembunyi di dalam struktur dan berencana untuk menyelidiki lebih lanjut dengan menurunkan kamera ke dalam area tersebut.

 

 

Sebelumnya, Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul " Temuan Baru, Situs Gunung Padang Diyakini sebagai Piramida Tertua di Dunia "

Editor : Asep Juhariyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut