get app
inews
Aa Text
Read Next : Seorang PNS di Buton Nekat Gantung Diri, Diduga Terlilit Utang Akibat Judi Online

Bingung Pilih Sekolah Setelah Lulus SMA? Ini 8 Sekolah Kedinasan yang Bisa Langsung jadi PNS

Selasa, 16 Agustus 2022 | 08:00 WIB
header img
Sekolah Kedinasan yang Bisa Langsung jadi PNS. Sekolah Tinggi Adminisrasi Negara (Foto: Kemenpanrb)

6. STMKG (Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika) 

STMKG merupakan sekolah kedinasan yang berada di bawah naungan BMKG. Sekolah kedinasan ini memiliki empat program studi Diploma IV, yaitu: 
1. Meteorologi  
2. Klimatologi  
3. Geofisika  
4. Instrumentasi

7. POLTEKIP dan POLTEKIM 

Poltekip (Politeknik Pemasyarakatan) dan Poltekim (Politeknik Imigrasi) merupakan dua sekolah kedinasan di bawah naungan Kementerian Hukum dan HAM. 

8. Sekolah Tinggi, Poltek, dan Akademi Kemenhub 

Kementerian Perhubungan memiliki 11 sekolah kedinasan, yakni: 

1. Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD) Bekasi 2. Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan (PKTJ) Tegal  
3. Akademi Perkeretaapian Indonesia Madiun (API Madiun)  
4. Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Jakarta  5. Politeknik Ilmu Pelayaran (PIP) Semarang  
6. Politeknik Ilmu Pelayaran (PIP) Makassar  
7. Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Surabaya  
8. Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia (STPI) Curug  
9. Akademi Teknik dan Keselamatan Penerbangan (ATKP) Surabaya  
10. Akademi Teknik dan Keselamatan Penerbangan (ATKP) Makassar  
11. Akademi Teknik dan Keselamatan Penerbangan (ATKP) Medan. 

Demikian daftar sekolah kedinasan yang bisa langsung jadi PNS. Kamu tertarik daftar yang mana?

Editor : Asep Juhariyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut