Penjelasan DLH Kota Tasikmalaya Mengenai Pencapaian Sertifikat Adipura 2023
Rabu, 06 Maret 2024 | 20:12 WIB
"Faktanya, Sertifikat Adipura 2023 ini menjadi motivasi bagi DLH. Dengan adanya penghargaan ini, kami akan lebih semangat dan berupaya bersama-sama untuk menjadikan Kota Tasikmalaya semakin bersih," ungkap Fery.
Fery juga mengingatkan bahwa meraih Sertifikat Adipura adalah apresiasi dari pusat atas upaya yang telah dilakukan.
Meskipun masih banyak yang harus diperbaiki, tapi hal ini menunjukkan komitmen Pemerintah Kota Tasikmalaya dalam menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan.
Editor : Asep Juhariyono