Jelang Hari Raya Idul Adha 1445 H, Kabupaten Ciamis Butuh 4.401 Ekor Sapi
Sabtu, 01 Juni 2024 | 19:42 WIB
Menurut Budiono, sebelum Hari H Idul Adha, petugas Kesmavet Disnakan Ciamis akan melakukan pemeriksaan kesehatan hewan kurban baik di kandang peternak, kandang bandar, maupun di lapak-lapak penjualan hewan kurban.
"Pemeriksaan hewan kurban tersebut akan dimulai pada Senin (3/6/2024) oleh masing-masing UPTD Disnakan di tiap daerah," katanya.
Semua ternak kurban (terutama sapi) yang sudah diperiksa dan dinyatakan sehat akan diberi tanda sehat serta sertifikat.
Editor : Asep Juhariyono