get app
inews
Aa Text
Read Next : Mayat Perempuan yang Membusuk di Kawalu Tasikmalaya Korban Pembunuhan? Ini Kata Polisi

Psikolog: Sosialisasi Pencegahan dan Pemberantasan Narkoba Baiknya Dimulai dari Keluarga

Kamis, 02 Mei 2024 | 17:12 WIB
header img
Psikolog: Sosialisasi Pencegahan dan Pemberantasan Narkoba Baiknya Dimulai dari Keluarga. Foto: iNewsTasikmalaya.id/Kristian

Dengan disertakannya setiap kepala keluarga menjadi penggiat P4GN untuk keluarganya masing-masing, pelaksanaan program tersebut bisa berjalan efektif.

"Jika kepala keluarga menjadi penggiat P4GN akan banyak keuntungan yang bisa diraih. Selain tentu saja hemat biaya, sosialisasi juga akan berjalan efektif," ujar Neni.

Pengkaderan kepala keluarga menjadi penggiat P4GN, menurut Neni, tidak usah menunggu regulasi. Tinggal dilaksanakan saja berbarengan dengan sosialisasi P4GN olah para penggiat.

"Misal seorang penggiat melaksanakan sosialisasi P4GN, ia bisa juga mengajak warga menjadi penggiat P4GN untuk keluarga masing-masing. Tinggal mereka diberi bekal pengetahuan sebagai penhgiat," imbuh Neni.

 

Editor : Asep Juhariyono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut