Tukang Bakso Jadi Korban Penusukan di Jalan Sewaka Tasikmalaya, Pelaku Gasak Uang Rp3 Juta
Minggu, 09 Maret 2025 | 11:48 WIB

"Benar ada kejadiannya. Kasus ini ditangani Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota. Saat ini penyelidikan masih berlangsung untuk mengidentifikasi pelaku," ujar Iptu Jajat, Minggu (9/3/2025).
Hingga kini, polisi masih mengumpulkan bukti dan memeriksa saksi-saksi guna mengungkap lebih lanjut kasus penusukan yang terjadi di Jalan Gubernur Sewaka tersebut. Warga sekitar diimbau untuk tetap waspada, terutama saat beraktivitas di malam hari.
Editor : Asep Juhariyono