Memaknai HSP 2024, Pelajar Tasikmalaya: Pemuda Berkontribusi dalam Memajukan Negara dan Bangsa
Selasa, 29 Oktober 2024 | 13:48 WIB
Naysyilla juga menambahkan bahwa peringatan ini menginspirasi pemuda masa kini untuk terus berkontribusi dalam memajukan negara.
“Marilah kita berkontribusi dengan cara belajar lebih giat untuk memajukan Indonesia dan mewujudkan cita-cita bersama, Indonesia Emas 2045,” pungkasnya.
Dengan semangat Sumpah Pemuda, para pelajar diharapkan terus berperan aktif dalam pembangunan bangsa, demi masa depan yang lebih baik bagi Indonesia.
Editor : Asep Juhariyono