get app
inews
Aa Read Next : Prakiraan Cuaca Tasikmalaya dan Sekitarnya, Minggu 12 Mei 2024: Pagi Hari Cerah Berawan

Kejuaraan Tinju Amatir Antar Sasana se-Kota Tasikmalaya 2023 Ajang Pencarian Petinju Muda

Minggu, 17 Desember 2023 | 20:23 WIB
header img
Kejuaraan Tinju Amatir Antar Sasana se-Kota Tasikmalaya 2023 Ajang Pencarian Petinju Muda. Foto: iNewsTasikmalaya.id/Kristian

Kejuaraan Tinju Amatir Antar Sasana se-Kota Tasikmalaya 2023 Ajang Pencarian Petinju Muda. Foto: iNewsTasikmalaya.id/Kristian

Dikatakan dia, bahwa TNI-Polri membuka peluang bagi para atlet yang berprestasi di semua bidang olahraga termasuk tinju untuk pendaftaran calon siswa.

"Bisa, jadi TNI membuka peluang untuk pendaftaran calon siswa dari jalur prestasi. Semua bidang olahraga bisa," paparnya.

Disinggung soal antuias peserta serta masyarakat yang memenuhi tempat berlangsung event tinju, Roihan menyebut, pihaknya merasa kagum dengan perhelatan yang digelar itu.

"Saya eksaited banget ya, baru pertama kali ke sini diundang Haji Iman pas masuk tempatnya nyaman, warga juga banyak yang hadir. Antusiasnya sangat bagus," jelasnya.

"Dan ini bukan yang perdana, ternyata ini event tahunan. Saya sangat mengapresiasi yang dilakukan Haji Iman sekaligus mencari bibit - bibit prestasi dibidang olah raga tinju ini juga untuk menjaga ukhuwah persauudaraan antar sesama warga Tasik," pungkasnya.

Sementara itu, pada kesempatan tersebut Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP SY Zainal Abidin turut menyerahkan medali kepada para pemenang.

Editor : Asep Juhariyono

Follow Berita iNews Tasikmalaya di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut