Arus Mudik 2023, Jumlah Penumpang yang Turun di Stasiun Tasikmalaya Naik 50 Persen
Senin, 17 April 2023 | 15:22 WIB
Ia memprediksi puncak pemudik yang menggunakan moda teansportasu kereta api terjadi sekita H-3 atau H-2 Idul Fitri 1444 H.
"Puncaknya penumpang yang turun itu diprediksi akan terjadi pada tanggal 19 dan 20 April 20203 mendatang. Di tanggal itu, diprediksi akan terjadi lonjakan. Sedangkan untuk penumpang yang naik tidak begitu terlalu banyak kenaikannya. Hal itu sesuai dengan data manifest atau tiket yang sudah dipesan calon penumpang. " pungkasnya.
Editor : Asep Juhariyono