Transformasi SDM, Pemkot Banjar Gelar Pelatihan "Pusaka Bakti"

Budiana Martin
Wali Kota Banjar, Sudarsono mengatakan kegiatan pelatiham Pusaka Bakti ini diikuti 112 peserta. Dalam pelatihan, peserta tidak hanya mendapat ilmu, tapi mereka mendapatkan insentif per-hari sebesar Rp75 ribu per-hari selama pelatihan. Foto: istimewa

BANJAR, iNewsTasikmalaya.id - Pemerintah Kota Banjar menggelar program inovatif bertema "Pusaka Bakti" (Pelatihan Untuk Satu Desa/Kelurahan Banjar Kompenan Produktif).

Kegiatan pelatihan ini digelar di Gedung Banjar Convention Hall (BCH), Kota Banjar.

Wali Kota Banjar, Sudarsono mengatakan kegiatan pelatiham Pusaka Bakti ini diikuti oleh 112 peserta. Ia mengatakan dalam pelatihan, peserta tidak hanya mendapat ilmu, tapi mereka mendapatkan insentif per-hari sebesar Rp75 ribu per-hari selama pelatihan.

Sudarsono juga mengatakan bahwa program inovatif ini merupakan langkah straegis dalam meningkatkan daya saing masyarakat di pasar kerja."kai harap dengan adanya pelatihan ini bisa bermanfaat dan menjadi peluang besar bagi warga untuk meningkatkan keterampilan supaya warga bisa meningkatkan ekonomi keluarganya," kata dia.

Beragam Program untuk Semua Kalangan

Pelatihan tahap pertama di tahun 2025 ini menghadirkan tujuh program keterampilan unggulan seperti menjahit, tata rias, cukur rambut, microkontroler, hingga pengolahan bahan lokal seperti kain perca, ikan, dan tembakau.

Editor : Asep Juhariyono

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network