Inovasi SAPAHATI Pemkot Banjar Dorong Peningkatan Hasil Pertanian Berkualitas

Budiana Martin
Inovasi SAPAHATI Pemkot Banjar Dorong Peningkatan Hasil Pertanian Berkualitas. Foto: iNewsTasikmalaya.id/Budiana Martin

"Dengan rutin melaksanakan kegiatan seperti ini, tingkat inflasi di Kota Banjar dapat tetap rendah. Misalnya, pasokan cabe merah di daerah ini disuplai oleh Kelompok Wanita Tani (KWT) Kota Banjar," tambahnya.

Pj Wali Kota Banjar, Ida Wahida Hidayati, memberikan dukungan penuh terhadap program SAPAHATI. Dia mengungkapkan rasa terima kasih kepada masyarakat pertanian yang telah berkontribusi dalam penyediaan bahan pangan dan menciptakan kemandirian pangan.

"Saya sangat mengapresiasi kegiatan ini. Semoga dapat meningkatkan daya beli masyarakat. Terima kasih kepada semua pihak yang terlibat dalam menyukseskan program pertanian, menuju ketahanan pangan dan peningkatan perekonomian masyarakat," pungkasnya.

 

 

Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network