“Kita masih terapkan sistem shif sehingga kehadiran 100 persen dengan 6 jam pelajaran. Tapi nanti kalau sudah ada SE mungkin akan turun mungkin menjadi 4 jam pelajaran,” sambungnya.
Ely menghimbau agar semua tetap patuh menjalankan protocol kesehatan (prokes) dan mau untuk divaksin sebagai ikhtiar dalam penanggulangan pandemi Covid-19.
“Kota Tasikmalaya terbontot vaksinasi anak 6-11 tahun di Jabar. Kita masih di bawah 50 persen dosis satu. Kita sebatas himbauan karena dari Mas Menteri (Nadiem) juga vaksinasi bukan syarat untuk PTMT,” pungkasnya.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait