Kapolsek bersama para kanit langsung melakukan penggerebekan. "Sesuai hasil penyelidikan, miras jenis ciu tersebut disimpan dilantai dua. Sebanyak 204 botol sudah dikemas dan siap edar," ujarnya.
Kapolres mengucapkan terima kasih kepada warga yang telah memberikan informasi tentang keberadaan miras tersebut. Hal itu sebagai bagian dari upaya menciptakan kamtibmas yang kondusif menjelang bulan suci Ramadan 1445 H.
"Peran serta masyarakat ikut menjaga kamtibmas sangat kami harapkan. Di antaranya melalui lelaporan seperti itu. Pasti kami tindak lanjuti dan pelapor dijamin kerahasiaannya," tandasnya.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait