Warga Sekitar Eks Terminal Cilembang Dukung Pembongkaran

Kristian
Warga Sekitar Eks Terminal Cilembang Dukung Pembongkaran. Foto: iNewsTasikmalaya.id/Kristian

Saat melakukan pengecekan bersama aparat terkait, Uus memastikan bahwa tidak ditemukan barang-barang terlarang di Kota Tasikmalaya. Hal ini menjadi konfirmasi positif menjelang rencana pembongkaran gedung tersebut.

"Pas pengecekan mau dibongkar, alhamdulillah tidak ada temuan miras," tutupnya.

Sebelumnya, Bupati Tasikmalaya, Ade Sugianto, telah mengumumkan rencana penertiban dan pembongkaran gedung terminal dalam waktu 14 hari terhitung sejak 10 November 2023.



Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network