Kreatif, Siswa SMPN 5 Kota Tasikmalaya Buat Robot, Bel Rumah Otomatis dan Pendeteksi Kebakaran. Foto: iNewsTasikmalaya.id/Asep Juhariyono
Sementara itu, salah seorang siswa SMP Negeri 5 Kota Tasikmalaya yang masuk ekstrakulikuler robotik dan sedang mengerjakan atau merakit teknologi smart car, Muhammad Nabil, siswa kelas VII, mengatakan, dia bersama anggota kelompoknya membuat robot mobil pintar di mana mobil bisa belok sendiri jika ada hambatan tahu penghalang di depannya.
“Robot ini dibuatnya kisaran 2-3 hari. Bagaimana sih mobil ini bisa belok? Di sini dipasang sensor. Kalau belok ke kiri sensornya mati dan ban kanan yang bermutar begitu pun sebaliknya. Harapannya, ke depan kami bisa membuat robot yang lebih canggih,” ujarnya.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait