“TNI itu tulang punggung dalam mempertahankan ideologi bangsa Indonesia dasar Pancasila," ucapnya.
Yusuf menambahkan, jasa-jasa TNI sangat besar dalam mempersatukan dan memperkokoh persatuan bangsa. “TNI dan Pemerintah Kota Tasikmalaya diharapkan bisa terus bersatu demi terciptanya kenyamanan dan keamanan Kota Tasikmalaya,” pungkasnya.
Ziarah ke TMP Kusumah Bangsa ini turut dihadiri oleh Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari Kurniawan, Kejari Kota Tasikmalaya Fajarrudin, DPRD Kota Tasikmalaya, dan peziarah lainnya.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait