Menghkawatirkan, Bocah Alami Gizi Buruk akibat Suka Makan Pasir

Isty Maulidya
Ilustrasi anak gizi buruk dirawat. (Foto: Ilustrasi/Ist)

 

TANGERANG, iNewsTasikmalaya.id- Hobi makan semen, pasir, pecahan batu, dan tanah seorang anak laki-laki di Teluknaga, Kabupaten Tangerang menderita gizi buruk.

Selain gizi buruk, bocah berusia 8 tahun tersebut juga menderita anemia akibat kebiasaan anehnya.

“Kami sudah melakukan intervensi gizi melalui petugas gizi, dokter, dan bidan desa dengan melakukan rujukan ke RSU Tangerang dan RSUD Pakuhaji,” ujar Allan Sartana, Kepala Puskesmas Tegal Angus, Kecamatan Teluknaga dalam keterangannya, Kamis (18/8/2022).

Puskesmas saat ini masih terus memantau dan mendampingi kondisi kesehatan bocah tersebut. Selain gizi buruk, bocah tersebut juga rupanya mengidap tuberkulosis (TBC) atau TB Paru dan anemia.



Editor : Asep Juhariyono

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network