Ini Komitmen 3 Paslon di Pemungutan Suara Ulang Pilkada Kabupaten Tasikmalaya 

Indra Sanjaya
Ini Komitmen 3 Paslon di Pemungutan Suara Ulang Pilkada Kabupaten Tasikmalaya  Jelang pelaksanan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilihan Kepala Derah di Kabupaten Tasikmalaya, semua pihak sepakat mendeklarasikan Pelaksanaan PSU Damai. Foto: istimewa

TASIKMALAYA, iNewsTasikmalaya.id - Jelang pelaksanan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilihan Kepala Derah di Kabupaten Tasikmalaya, semua pihak sepakat mendeklarasikan Pelaksanaan PSU Damai.

Calon Wakil Bupati Tasikmalaya Nomor Urut 1, Dede Muksit Aly, mengatakan Iwan-Dede berkomitmen untuk menciptakan PSU damai, aman dan kondusif. 

"Intinya kami selalu berkomitmen menjaga kondusifitas di PSU nanti. Ini sudah disampaikan juga kepada semua relawan pemenangan, agar PSU ini berjalan damai dan kondusif," ajak Dede. 

Sementara, Calon Wakil Bupati Tasikmalaya nomor urut 2, Asep Sopari Al-Ayubi, menegaskan pihaknya akan mewujudkan PSU aman dan damai. 

"Tentu ini menjadi komitmen Cecep-Asep untuk ikut mensukseskannya. Kami mengapresiasi Kapolres Tasikmalaya yang sudah menggelar acara ini," kata Asep. 

Editor : Asep Juhariyono

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update