Gerak Cepat, Tim Maung Galunggung Polres Tasikmalaya Kota Tangkap Pria Ngamuk Pukul Pemotor di Jalan

Kristian
Tim Maung Galunggung Polres Tasikmalaya Kota menginterogasi pria yang mengamuk dan memukul pengendara di jalan. Ternyata, pria misterius tersebut ODGJ. Foto: istimewa

TASIKMALAYA, iNewsTasikmalaya.id - Aksi seorang pria misterius tiba-tiba mengamuk dan menghadang para pengendara yang melintas membuat warga di Jalan SL Tobing, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya heboh.

Aksi pria misterius yang tidak hanya menghentikan kendaraan yang melintas itu juga memukul pengguna jalan dengan kayu hingga membuat warga resah, 

Adapun, kejadian yang membuat warga heboh dan resah tersebut terjadi pada Rabu (5/3/2025) dini hari.

Salah seorang warga yang juga merupakan petugas keamanan di sekitar lokasi kejadian, Engkon Jaya menerangkan, bahwa pria tersebut sempat mencegat lebih dari tiga kendaraan.

"Awalnya kami mengira itu geng motor atau orang mabuk. Kami hanya melihat dari jauh karena takut. Banyak motor dan mobil yang diberhentijan, bahkan pengendara ada tang dipukul," kata Engkon.

Editor : Asep Juhariyono

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network