Cheka menyampaikan, bahwa Damaskus melibatkan semua unsur terkait, termasuk Dinas Kesehatan (Dinskes) Kota Tasikmalaya dan seluruh puskesmas di kota tersebut.
"Program ini memerlukan biaya, tetapi sangat bermanfaat bagi anak-anak. Kami akan terus mencari cara untuk memastikan program ini berlanjut," pungkasnya.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait