Sementara itu, ada 3 kelompok yang tidak dipertandingkan karena pesertanya kurang dari ketentuan, yaitu tunggal dewasa putri, ganda dewasa putri, dan ganda dewasa campuran," lanjutnya.
Dirinya berharap, dari seleksi Kejurprov PBSI Jabar ini akan muncul bibit-bibit pemain terbaik yang dimiliki Jabar.
"Harapannya, tentu dari PBSI Jabar dari hasil seleksi ini akan muncul bibit-bibit atau atlet baru dari Jabar khusus untuk kelompok taruna dan dewasa," pungkasnya.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait