Ia menuturkan, melalui kegiatan ini diharapkan dapat memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang kamtibmas serta berperan aktif dalam menjaga lingkungan supaya tetap kondusif.
“Kami juga salurkan bantuan bagi anak-anak yatim dan piatu serta warga kurang mampu dengan harapan dapat membantu meringankan beban ekonominya,” ujarnya.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait