Harapannya di tempat baru tersebut bisa memadai dari segi sarana dan prasarana, mulai dari lapangan bola, kolam renang, pertanian, peternakan, dan agrobisnis lainnya bisa dilaksanakan di Cisayong.
“Kalau proses perizinan semuanya sudah beres. Yang di Cisayong itu rencananya untuk santri putra. Itu baru penataan tanah saja. Mudah-mudahan bisa berlanjut. Jadi harapan kami ini bisa memberikan kontribusi positif di lingkungan masyarakat,” ucapnya.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait