Festival dan Porseni Guru Madrasah ke-5 Tingkat Jabar Digelar di Tasikmalaya, Diikuti 1.900 Peserta

Kristian
Festival dan Porseni Guru Madrasah ke-5 Tingkat Jabar Digelar di Tasikmalaya, Diikuti 1.900 Peserta. Foto: iNewsTasikmalaya.id/Kristian

Sementara itu, Kakanwil Kemenag Jabar, Ajam Mustajam, mengatakan, pihaknya sangat berterimakasih kepada PGM Jabar yang telah menyelenggarakan kegiatan porseni ini, terlebih dalam beberapa tahun terakhir tidak diselenggarakan karena adanya pandemi Covid-19.

“Pada saat covid kan tidak dilaksanakan, baru kali ini bisa kembali menyelenggarakan kegiatan. Saya ucapkan terimakasih kepada PGM Jabar yang telah menyelenggarakan porseni antar guru madrasah se-Jabar, mudah-mudahan kegiatan itu mendapatkan suatu prestasi yang membawa kearah kebaikan," ucapnya.

Ajam berharap, sesuai dengan tagline yang dimiliki kemenang yakni Satu Komando Satu Barisan, silaturahmi antar guru madrasah semakin erat dan meningkat.

"Mudah-mudahan kegiatan ini bisa menjalin tali silaturahmi antar guru madrasah se-Jabar dan yang penting bisa meningkatkan pendidikan di Jabar, baik itu melalui seni maupun kompetisi lainnya," pungkasnya.

Editor : Asep Juhariyono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network