5. Karachay-Cherkessia
Menurut Science Direct, jumlah penganut agama Islam di negara ini mencapai 62 persen. Terletak di Kaukasus Utara, negara ini terdiri atas Karachays, Cherkess, Abazin, dan etnis Rusia.
Etnis Karachai menjadi yang terbanyak pemeluk Islam, dengan jumlah 38.50 persen, kemudian Cirkassia (11,28), Abazin (7,36), Nogai (3,38).
Itulah lima negara bagian di Rusia yang mayoritas penduduknya muslim.
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait