4. Portugal
Portugal menjadi negara dengan perbandingan jumlah penduduk pria dan wanitanya yang sangat besar. Tercatat, sebanyak 70 persen penduduk Portugal adalah wanita. Hal ini diperparah dengan fakta bahwa kaum wanita di negara ini tidak ingin memiliki banyak anak, sehingga menyebabkan populasi penduduk Portugal sulit berkembang.
Bahkan, berdasarkan hasil sensus penduduk Portugal yang dirilis oleh Institut Statistik Nasional INE Portugal menunjukkan negara ini mengalami penurunan populasi yang lumayan besar, yakni sebanyak 214.286 penduduk atau sekitar 2% dibanding populasi tahun sebelumnya.
5. Armenia
Selain Latvia, Armenia juga menjadi negara pecahan Uni Soviet yang kekurangan penduduk pria. Dari total populasi 2,9 juta jiwa pada tahun 2014, Armenia hanya memiliki sekitar 350.000 penduduk laki-laki, jauh lebih sedikit dibandingkan jumlah wanita di negara itu.
Rendahnya jumlah pria di Armenia ini disinyalir karena banyaknya pria muda di negara ini yang ikut dalam Perang Dunia II. Nah, itulah beberapa negara yang menjadikan pria jadi rebutan wanita untuk dinikahi. Kamu tertarik mendatanginya?
Editor : Asep Juhariyono
Artikel Terkait