Petugas Damkar Kota Tasikmalaya Serbabisa, Evakuasi Jari Bocah 2 Tahun Nyangkut di Holder Handphone
Petugas Damkar BPBD Kota Tasikmalaya berhasil melepas jari tangan seorang anak usia 2 tahun yang menyangkut di holder handphone, pada Selasa Selasa (4/3/2025).